Senin, 30 Januari 2017

Pilihan Ganda Alternatif Sistem Pernapasan : 5 Soal

Pilihlah satu jawaban yang benar!

Pilihlah : 

a. jika pilihan 1,2, dan 3 benar
b. jika pilihan 1 dan 3 benar
c. jika pilihan 2 dan 4 benar
d. jika pilihan 4 saja yang benar
e. jika pilihan 1,2,3 dan 4 benar


1. Co₂ sebagai hasil sampingan dari proses pembongkaran senyawa organik akan diangkut ke alat pengeluaran dalam bentuk ...
1. Co₂ yang larut dalam darah
2. sebagai hasil HCO₃¯
3. sebagai karbanmnohemoglobin
4. terikat sebagai senyawa karbohidrat


2. Udara yang masuk ke hidung akan mengalami ...
1. penyaringan
2. pengangatan
3. pembebasan dari kuman
4. pengubahan susunanya


3. Udara yang tidak termasuk dalam kapasitas vital paru - paru adalah ...
1. udara pernapasan
2. udara suplementer
3. udara komplementer
4. udara residu


4. Difusi oksigen ke dalam darah ikan terjadi pada ...
1. operkulum
2. spirakel
3. busur insang
4. daun insang


5. Pernapasan pada hewan dapat dilakukan dengan alat pernapasan khusus seperti berikut ...
1. pundi - pundi hawa pada burung
2. insang luar pada ikan
3. pembuluh trakea pada belalang
4. paru - paru buku pada jangkrik 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar